DASAR - DASAR PHP
Pertemuan ke : I
- Teori Pendukung
PHP adalah bahasa scripting yang menyatu dengan HTML dan dijalankan pada server side.Artinya semua sintaks yang kita berikan akan sepenuhnya dijalankan pada server sedangkanyangdikirimkan ke browser hanya hasilnya saja.
Dalam PHP setiap nama variable diawali tanda dollar ($). Misalnya nama variable a dalamPHP ditulis dengan $a. Jenis suatu variable ditentukan pada saat jalannya program dantergantung pada konteks yang digunakan.
Struktur Kontrol:
IF
Konstruksi IF digunakan untuk melakukan eksekusi suatu statement secara bersyarat. Cara
penulisannya adalah sebagai berikut:
if (syarat)
{ statement }
atau:
if (syarat)
{ statement }
else
{statement lain}
atau:
if (syarat pertama)
{ statement pertama}
elseif (syarat kedua)
{statement kedua}
else
{statement lain}
WHILE
Bentuk dasar dari statement While adalah sebagai berikut:
while (syarat)
{
statement
}
Arti dari statemant While adalah memberikan perintah untuk menjalankan statement di
bawahnya secara berulang-ulang, selama syaratnya terpenuhi.
FOR
Cara penulisan statement FOR adalah sebagai berikut:
for (ekspresi1; ekspresi2 ; ekspresi3)
statement
Keterangan:
ekspresi1 menunjukkan nilai awal untuk suatu variable
ekspresi2 menunjukkan syarat yang harus terpenuhi untuk menjalankan statemant
ekspresi3 menunjukkan pertambahan nilai untuk suatu variable
REQUIRE
Statement Require digunakan untuk membaca nilai variable dan fungsi-fungsi darisebuah file lain. Cara penulisan statement Require adalah:
require(namafile);
Statement Require ini tidak dapat dimasukkan diadalam suatu struktur looping misalnyawhile atau for. Karena hanya memperbolehkan pemangggilan file yang sama tersebuthanya sekali saja
INCLUDE
Statement Include akan menyertakan isi suatu file tertentu. Include dapat diletakkan di dalam suatu looping misalkan dalam statement for atau while.
- Langkah Praktikum:
1. Aktifkan/jalankan web server
2. Buat folder pada web root dengan nama folder adalah NIM masing-masing (folder ini akan digunakan selama praktikum selajutnya).
3. Buatlah file latihan31.php berikut dan simpan dalam folder anda
<?php
$a="5";
$b="2";
$hasil=$a+$b;
Echo($hasil);
$hasil=$a.$b;
Echo "<br><br>$hasil";
Echo "<br><br>";
if ($a > $b)
{echo("a lebih besar dari pada b"); }
elseif ($a < $b)
{echo("a lebih kecil b"); }
else
{echo("a sama dengan b");}
?>
|
4. Buatlah file latihan32.php berikut dan simpan dalam folder anda
<?php
for ($a=0;$a<10;$a++)
{
echo("Nilai A = ");
echo("$a, ");
if($a % 2 == 0)
{ echo "Nilai $a adalah bilangan genap <br>";}
else
{echo "Nilai $a adalah bilangan ganjil
<br>";}
}
?>
|
5. Jalankan kedua file tersebut pada browser dan amati tampilan yang dihasilkan, dengan mengetikkan contoh alamat URL sebagai berikut :
http://localhost/05018111/latihan31.php
FUNGSI-FUNGSI PHP
Pertemuan ke : II
- Teori Pendukung
1. Fungsi String
Fungsi string digunakan memanipulasi string untuk berbagai macam kebutuhan. Disini
akan dibahas beberapa fungsi string yang sering digunakan dalam membuat program
aplikasi web.
§ Echo
Digunakan untuk mencetak isi suatu string atau argumen.
Sintaks:
echo( string argumen1, string argumen2 , ….)
§ Explode
Digunakan untuk memecah-mecah suatu string berdasarkan tanda pemisah tertentu danmemasukkan hasilnya kedalam suatu variable array.
Sintaks:
explode(string pemisah , string [, int limit] )
Contoh:
$namahari = “minggu senin selasa rabu kamis jumat sabtu”;
$hari = explode(“ ”, $namahari);
§ Implode
Kegunaan fungsi ini adalah kebalikan daripada fungsi explode. Fungsi implodedigunakan untuk menghasilkan suatu string dari masing-masing elemen suatu array. String yang dihasilkan tersebut dipisahkan oleh suatu string telah yang ditentukan sebelumnya.
Sintaks:
implode(string pemisah , array)
§ StrLen
Digunakan untuk menghitung jumlah karakter suatu string.
Sintaks:
strlen(string)
§ StrPos
Digunakan untuk mencari posisi pertama suatu sub string pada suatu string. Fungsi ini biasanya digunakan untuk mencari suatu sub string didalam suatu string.
Sintaks:
strlen(string , sub string)
§ Str_Repeat
Digunakan untuk mengulang isi suatu string.
Sintaks:
str_repeat(string , int jumlah perulangan)
§ StrToLower
Digunakan untuk merubah suatu string menjadi huruf kecil (lowercase).
Sintaks:
strtolower(string)
§ StrToUpper
Digunakan untuk merubah suatu string menjadi huruf besar (uppercase)
`Sintaks:
strtoupper(string)
2. Fungsi Date
Digunakan untuk mengambil tanggal dan jam. Hasil dari fungsi ini adalah sebuah stringyang berisi tanggal/jam sesuai dengan format yang diinginkan. Format yang dikenaldalam fungsi date ini adalah sebagai berikut:
§ a - "am" or "pm"
§ A - "AM" or "PM"
§ B - Swatch Internet time
§ d - day of the month, 2 digits with leading zeros; i.e. "01" to "31"
§ D - day of the week, textual, 3 letters; i.e. "Fri"
§ F - month, textual, long; i.e. "January"
§ g - hour, 12-hour format without leading zeros; i.e. "1" to "12"
§ G - hour, 24-hour format without leading zeros; i.e. "0" to "23"
§ h - hour, 12-hour format; i.e. "01" to "12"
§ H - hour, 24-hour format; i.e. "00" to "23"
§ i - minutes; i.e. "00" to "59"
§ I (capital i) - "1" if Daylight Savings Time, "0" otherwise.
§ j - day of the month without leading zeros; i.e. "1" to "31"
§ l (lowercase 'L') - day of the week, textual, long; i.e. "Friday"
Sintaks:
date(string format)
Contoh:
date(“Y-m-d”); // menghasilkan “2001-07-28”
date(“l, j F Y”); // menghasilkan “Saturday, 28 July 2001”
date(“H:i:s”); // menghasilkan “20:15:07”
3. FUNGSI MAIL
Digunakan untuk mengirimkan e-mail ke alamat e-mail tertentu.
Sintaks:
mail(string tujuan , string subject , string isi [, string header] );
Contoh:
$pengirim = “From: saya@email.com”;
$tujuan = “anonkuncoro@yahoo.com”;
$subject = “Pemberitahuan”;
$isi = “Ini adalah percobaan pengiriman e-mail dengan menggunakan PHP”;
mail($to,$subject,$isi,$pengirim);
- Langkah Praktikum:
1. Jalankan web server di komputer anda
2. Tuliskan perintah berikut dan simpan dengan nama latihan2a.php di folder server, misalnya C:\apache\htdoc\folder_anda
<?php
$kalimat="Belajar PHP";
$jumlah=strlen($kalimat);
print "variable string \$kalimat=$kalimat <br>";
print "Kalimat '$kalimat' diatas jumlah karakternya adalah $jumlah";
?>
|
3. Jalankan di browser dengan memanggil file tersebut di server. Contoh: http://localhost/folder_anda/latihan2a.php
4. Tuliskan contoh program berikutnya:
Latihan2b.php
<?php
$kalimat="Pemograman PHP";
$karakter="m";
$posisi=strpos($kalimat,$karakter);
print "Karakter '$karakter' berada pada posisi ke $posisi dalam kalimat '$kalimat' <br>";
?>
|
Latihan2c.php
<?php
$kalimat="Juara liga Indonesia 2006 adalah persik Kediri";
print "Kalimat awal adalah : <br>";
print "$kalimat <br><br>";
$ubah1=strtoupper($kalimat);
print "Kalimat diatas diubah menjadi huruf besar semua menjadi :<br>";
print "$ubah1 <br><br>";
$ubah2 = strtolower($kalimat);
print "Kalimat diatas diubah menjadi huruf kecil semua menjadi : <br>";
print "$ubah2 <br>";
?>
|
Aplikasi PHP Lanjutan
Pertemuan ke : IV
- Langkah Praktikum
1. Pastikan web server telah aktif, dan dapat menjalankan http://localhost.
2. Buat file latihan41.php berikut dan simpan dalam folder anda masing-masing
<form enctype="multipart/form-data" method="post" action="latihan31_upload.php">
File yang diupload : <input type="file" name="fupload"><br>
Deskripsi File : <br><textarea name="deskripsi" rows="6" cols="20"></textarea><br>
<input type=submit value=Upload>
</form>
|
3. Untuk melakukan proses upload dibutuhkan file berikut dan simpan dengan nama latihan41_upload.php (sesuai dengan action pada file latihan41.php) :
<?php
$lokasi_file = $_FILES['fupload']['tmp_name'];
$nama_file = $_FILES['fupload']['name'];
$deskripsi = $_POST['deskripsi'];
$direktori = "c:/wamp/www/NIM/$nama_file";
if (move_uploaded_file($lokasi_file, $direktori))
{
echo "Nama File : <b>$nama_file</b> berhasil di upload <br>";
echo "Deskripsi File :<br>$deskripsi";
}
else{
echo "File gagal diupload";
}
?>
|
4. Jalankan file latihan41.php pada bowser, kemudian upload suatu file .zip dan amati output hasilnya dan selidiki isi direktori web folder anda apakah file upload telah tersimpan di web folder anda.
5. Buat file untuk melakukan proses download sebagai berikut :
<?
$myDir = "c:/wamp/www/NIM/";
$dir = opendir($myDir);
echo "Isi folder (klik link untuk download : <br>";
while($tmp = readdir($dir)){
echo "<a href='$tmp' target='_blank'>$tmp</a><br>";
}
closedir($dir);
?>
|
6. Amati apakah proses download telah berjalan dengan benar.
DASAR-DASAR WEB DINAMIS
Pertemuan ke : V
- Teori Pendukung
Istilah web dinamis berangkat dari pemisahan antara kode program dengan data. Data dikumpulkan dan disimpan pada suatu database, sedangkan pengelolaan dan manipulasi data dalam database dilakukan melalui bahasa pemrograman server misalnya PHP. Untuk membuat database di MySQL sebaiknya digunakan PhpMyadmin. Jika anda menggunakan WAMP untuk mengakses phpmyadmin, pada browser diakses melalui http://localhost/phpmyadmin/
Langkah-langkah yang dilakukan dalam hal persiapan database untuk mendukung web dinamis adalah sebagai berikut :
a. Pendokumentasian koneksi antara PHP-MySQL
b. Pembuatan database
c. Pembuatan tabel dengan mempertimbangkan tipe data, primary key dan foreign key (pelajari kembali materi pada matakuliah Basis Data)
Untuk membangun web dinamis, pada umumnya terbagi menjadi beberapa kategori yaitu :
a. Input data
b. Menampilkan data
c. Update atau edit data
d. Hapus data
- Langkah Praktikum
1. Pastikan web server telah aktif, jalankan alamat http://localhost/phpmyadmin/ pada browser anda.
2. Buatlah database baru dengan nama database adalah NIM anda. Database ini akan digunakan seterusnya pada praktikum selanjutnya.
3. Buat tabel bernama anggota dengan ketentuan sebagai berikut :
4. Buka editor PHP dan ketikkan file koneksi.php berikut untuk melakukan koneksi dengan antara PHP dan MySQL:
<?php
$host="localhost";
$username="root";
$password="";
$databasename="05018111";
mysql_connect($host,$username,$password);
mysql_select_db($databasename);
?>
|
5. Buat file latihan51.php untuk melakukan insert data
<?php
echo "<h2>Tambah Anggota</h2>
<form method=POST action=latihan52.php>
<table>
<tr><td>Nomor</td><td> : <input type=text name=nomor></td></tr>
<tr><td>Nama</td><td> : <input type=text name=nama></td></tr>
<tr><td>E-mail</td><td> : <input type=text name=email size=30></td></tr>
<tr><td>Alamat</td><td> : <input type=text name=alamat></td></tr>
<tr><td>Kota</td><td> : <input type=text name=kota></td></tr>
<tr><td colspan=2><input type=submit value=Simpan></td></tr>
</table></form>";
?>
|
6. Jalankan file latihan51.php dan amati output hasilnya, amati data pada phpmyadmin apakah data tersebut sudah tersimpan di database.
7. Untuk pengelolaan data (menampilkan dan hapus data) buatlah file latihan52.php sebagai berikut :
<?php
include "koneksi.php";
$nomor = $_POST['nomor'];
$nama = $_POST['nama'];
$email = $_POST['email'];
$alamat = $_POST['alamat'];
$kota = $_POST['kota'];
mysql_query("insert into anggota (nomor, nama, email, alamat, kota) values ($nomor, '$nama', '$email', '$alamat', '$kota')");
$sqlstr="select * from anggota";
$result = mysql_query($sqlstr) or die ("Kesalahan pada perintah SQL!");
echo("<table width=100% cellspacing=1 cellpadding=2 bgcolor=#000000>");
echo("<tr><td bgcolor=#CCCCCC>No</td><td bgcolor=#CCCCCC>Nama</td><td
bgcolor=#CCCCCC>E-Mail</td><td bgcolor=#CCCCCC>Alamat</td><td
bgcolor=#CCCCCC>Kota</td></tr>");
while ($row = mysql_fetch_array($result))
{
$nomor=$row['nomor'];
$nama=$row['nama'];
$email=$row['email'];
$alamat=$row['alamat'];
$kota=$row['kota'];
echo("<tr><td bgcolor=#FFFFFF>$nomor</td><td bgcolor=#FFFFFF>$nama</td><td
bgcolor=#FFFFFF>$email</td><td bgcolor=#FFFFFF>$alamat</td><td
bgcolor=#FFFFFF>$kota</td></tr>");
}
echo("</table>");
?>
|
]
WEB BERBASIS CONTENT 1
(PERSIAPAN PROJECT DAN DATABASE)
Pertemuan ke : VI
- Langkah Praktikum
1. Buatlah folder bernama project pada web root anda masing-masing, sebagai contoh (c:/wamp/www/05018111/project)
2. Dalam folder project tersebut buatlah folder dengan struktur sebagai berikut :
o admin
§ foto_berita
§ images
o config
o images
3. Folder admin untuk menyimpan file-file skrip admin dalam mengelola content website, folder images untuk menyimpan file gambar desain web, dan folder config untuk menyimpan file style (CSS), library (fungsi), koneksi, JavaScript.
4. Dengan menggunakan phpmyadmin, buatlah 3 buah tabel berikut dalam database anda masing-masing (yang telah dibuat pada praktikum sebelumnya), seperti tampilan berikut :
Tabel ketegori :
Tabel user :
Tabel berita :
5. Buatlah file koneksi.php dan simpan di folder project/config/ sebagai berikut
<?php
$server = "localhost";
$username = "root";
$password = "";
$database = "05018111";
mysql_connect($server,$username,$password) or die("Koneksi gagal");
mysql_select_db($database) or die("Database tidak bisa dibuka");
?>
|
Catatan : sesuaikan nama database dengan NIM anda masing-masing
WEB BERBASIS CONTENT 2
(MANAJEMEN USER)
Pertemuan ke : VII
- Teori Pendukung
Konsep Array
Array adalah kumpulan data yang bertipe sama yang menggunakan nama yang sama. Dengan menggunakan array, sejumlah variabel dapat memakai nama yang sama. Antara satu variabel dengan variabel lain di dalam array dibedakan berdasarkan nomor elemen (subscript).
- Langkah Praktikum
1. Buat halaman untuk input user dengan script di bawah ini dan simpan dengan nama file form_user.php pada folder /project/admin/ :
<?php
echo "<h2>Tambah User</h2>
<form method=post action=input_user.php>
<table>
<tr><td>Username</td><td> : <input name='id_user' type='text'></td></tr>
<tr><td>Password</td><td> : <input name='password' type='text'></td></tr>
<tr><td>Nama Lengkap</td><td> : <input name='nama_lengkap' type='text'></td></tr>
<tr><td>Email </td><td> : <input name='email' type='text'></td></tr>
<tr><td colspan=2><input type='submit' value='SIMPAN'></td></tr>
</table>
</form>";
?>
|
2. Untuk melakukan penyimpanan data pada database, buat file input_user.php seperti script di bawah ini dan simpan pada folder /project/admin/ :
<?php
include "../config/koneksi.php";
$pass = md5($_POST[password]);
mysql_query("insert into
user(id_user,
password,
nama_lengkap,
email)
values ('$_POST[id_user]',
'$pass',
'$_POST[nama_lengkap]',
'$_POST[email]')");
header('location:tampil_user.php');
?>
|
3. Untuk menampilkan daftar user yang telah diinputkan, buatlah file tampil_user.php seperti script di bawah ini dan simpan pada folder /project/admin :
<?php
echo "<h2>User</h2>
<form method=POST action=form_user.php>
<input type=submit value='Tambah User'>
</form>
<table>
<tr><th>No</th><th>Username</th><th>Nama Lengkap</th><th>Email</th><th>Aksi</th></tr>";
include "../config/koneksi.php";
$tampil = mysql_query("select * from user order by id_user");
$no=1;
while($r = mysql_fetch_array($tampil)) {
echo "<tr><td>$no</td><td>$r[id_user]</td>
<td>$r[nama_lengkap]</td>
<td>$r[email]</td>
<td><a href='hapus_user.php?id=$r[id_user]'>Hapus</a></td>
</tr>";
$no++;
}
echo "</table>";
?>
|
4. Untuk menghapus data user, buatlah file hapus_user.php seperti script di bawah ini dan simpan pada folder /project/admin :
<?php
include "../config/koneksi.php";
mysql_query("delete from user where id_user= '$_GET[id]'");
header('location:tampil_user.php');
?>
|
WEB BERBASIS CONTENT 3
(MANAGEMENT BERITA)
Pertemuan ke : VIII
- Teori Pendukung
Sebelum membuat modul berita, sebaiknya dibuatkan skript untuk login terlebih dahulu agar user yang mengakses modul berita adalah user yang benar-benar sudah terdaftar pada sistem.
Adapun login akan dibuat menggunakan teknik session, yaitu suatu teknik penyimpanan variabel (mendaftarkan/register suatu variabel) ke server. Contoh yang sering kita jumpai adalah ketika kita akan membuka inbox email, tentu kita harus menginputkan username dan password, apabila ditemukan datanya di database (valid), maka akan dibuatkan session username dan password untuk mengakases inbox dan selama user berada dalam sesi tersebut, maka dia akan bebas mengakses emailnya sampai dia memutuskan untuk mengakhiri sesi tersebut dengan mengklik SignOut atau LogOut (logout.php).
- Langkah Praktikum
1. Buat file form_login.php untuk halaman login user seperti script di bawah ini dan simpan pada folder /project/admin :
<?php
echo "<h2>Login</h2>
<form method=post action=cek_login.php>
<table>
<tr><td>Username</td><td> : <input name='id_user' type='text'></td></tr>
<tr><td>Password</td><td> : <input name='password' type='text'></td></tr>
<tr><td colspan=2><input type='submit' value='LOGIN'></td></tr>
</table>
</form>";
?>
|
2. Untuk melakukan validasi login, buat file cek_login.php seperti script di bawah ini dan simpan di folder /project/admin/ :
<?php
include "../config/koneksi.php";
$pass=md5($_POST[password]);
$login=mysql_query("SELECT * FROM user WHERE id_user='$_POST[username]' AND password='$pass'");
$ketemu=mysql_num_rows($login);
$r=mysql_fetch_array($login);
if ($ketemu > 0){
session_start();
session_register("namauser");
session_register("passuser");
$_SESSION[namauser] = $r[id_user];
$_SESSION[passuser] = $r[password];
header('location:form_berita.php');
}
else{
echo "<center>Login gagal! username & password tidak benar<br>";
echo "<a href=form_login.php><b>ULANGI LAGI</b></a></center>";
}
?>
|
3. Untuk proses logout user, buat file logout.php seperti script di bawah ini dan simpan di folder /project/admin/ :
<?php
session_start();
session_destroy();
echo "Anda telah sukses keluar sistem <b>LOGOUT</b>";
?>
|
4. Buat halaman untuk input berita dengan buat file form_berita.php seperti script di bawah ini dan simpan di folder /project/admin/ :
<?php
session_start();
include "../config/koneksi.php";
if(empty($_SESSION[namauser]) and empty($_SESSION[passuser]))
{
echo "<center> Untuk mengisikan berita, anda harus login <br>";
echo "<a href='form_login.php'><b>LOGIN</b></a></center>";
} else {
echo "<h2>Tambah Berita</h2>
<form method=POST action='input_berita.php' enctype='multipart/form-data'>
<table>
<tr><td>Judul</td><td> : <input type=text name='judul' size=60></td></tr>
<tr><td>Kategori</td><td> :
<select name='kategori'>
<option value=0 selected>- Pilih -</option>";
$tampil=mysql_query("SELECT * FROM kategori ORDER BY nama_kategori");
while($r=mysql_fetch_array($tampil)){
echo "<option value=$r[id_kategori]> $r[nama_kategori]</option>";
}
echo "</select></td></tr>
<tr><td>Isi Berita</td><td> : <textarea name='isi_berita' cols=80 rows=18></textarea></td></tr>
<tr><td>Gambar</td><td> : <input type=file name='fupload' size=40></td></tr>
<tr><td colspan=2><input type=submit value=Simpan>
<input type=button value=Batal onclick=self.history.back()></td></tr>
</table></form>";
}
?>
|
5. Untuk melakukan proses penyimpanan ke database, but file input_berita.php seperti script berikut dan simpan di folder /project/admin/ :
<?php
session_start();
include "../config/koneksi.php";
include "../config/library.php";
$lokasi_file = $_FILES['fupload']['tmp_name'];
$nama_file = $_FILES['fupload']['name'];
// Apabila ada gambar yang diupload
if (!empty($lokasi_file)){
move_uploaded_file($lokasi_file,"foto_berita/$nama_file");
mysql_query("INSERT INTO berita(judul,
id_kategori,
isi_berita,
id_user,
jam,
tanggal,
hari,
gambar)
VALUES('$_POST[judul]',
'$_POST[kategori]',
'$_POST[isi_berita]',
'$_SESSION[namauser]',
'$jam_sekarang',
'$tgl_sekarang',
'$hari_ini',
'$nama_file')");
}
// Apabila tidak ada gambar yang di upload
else{
mysql_query("INSERT INTO berita(judul,
id_kategori,
isi_berita,
id_user,
jam,
tanggal,hari)
VALUES('$_POST[judul]',
'$_POST[kategori]',
'$_POST[isi_berita]',
'$_SESSION[namauser]',
'$jam_sekarang',
'$tgl_sekarang',
'$hari_ini')");
}
header('location:tampil_berita.php');
?>
|
6. Adapun untuk mengakomodasi fungsi tanggal, buat file library.php dan simpan di folder /project/config.php :
<?php
$seminggu = array("Minggu","Senin","Selasa","Rabu","Kamis","Jumat","Sabtu");
$hari = date("w");
$hari_ini = $seminggu[$hari];
$tgl_sekarang = date("Ymd");
$thn_sekarang = date("Y");
$jam_sekarang = date("H:i:s");
$nama_bln=array(1=> "Januari", "Februari", "Maret", "April", "Mei",
"Juni", "Juli", "Agustus", "September",
"Oktober", "November", "Desember");
?>
|
WEB BERBASIS CONTENT 4
(MANAJEMEN MODUL)
Pertemuan ke : IX
- Langkah Praktikum
1. Pada phpmyadmin, tambahkan sebuah tabel bernama modul, sehingga akan tampil sebagai berikut :
2. Isikan data melalui menu Insert, seperti contoh berikut :
3. Modul – modul yang ditambahkan adalah Manajemen Modul dan Berita, sehingga akan tampil data sebagai berikut :
WEB BERBASIS CONTENT 5
(PERANCANGAN TAMPILAN)
Pertemuan ke : X
1. Buat file adminstyle.css untuk mengatur tampilan admin, simpan pada folder /project/config/
body{
font-family: Tahoma;
text-align: center;
}
#header {
position: relative;
background-image: url(../admin/images/header.jpg);
background-repeat: no-repeat;
margin-right: auto;
margin-left: auto;
width: 780px;
border: 2px solid #265180;
padding-top: 70px;
text-align: left;
}
#content {
margin-left: 230px;
padding: 20px 10px 0 0;
}
#content p {
font-size: 80%;
line-height: 1.8em;
padding-left: 2em;
}
#menu {
position: absolute;
top: 90px;
left: 0;
width: 180px;
}
#menu ul {
list-style: none;
margin: 0;
padding: 0;
border: none;
}
#menu li {
width: 180px;
border-bottom: 1px solid #969BA5;
margin: 0;
padding: 0;
font-size: 80%;
vertical-align: bottom;
}
#menu a:link, #menu a:visited {
display: block;
padding: 5px 5px 5px 0.5em;
border-left: 12px solid #265180;
border-right: 1px solid #265180;
background-color: #CAD6EC;
color: #265180;
text-decoration: none;
}
#menu a:hover {
background-color: #265180;
color: #FFFFFF;
}
#footer {
padding: 20px 0 10px 255px;
font-size: 70%;
color: #FFFFFF;
background-color: #265180;
}
|
2. Buat file index.php dan letakkan di /project/admin/ :
<html>
<head>
<title>Praktikum PI</title>
<link href=’../config/adminstyle.css' rel='stylesheet' type='text/css'>
</head>
<body>
<div id="header">
<div id="content">
<h2>Login</h2>
<?php
include "form_login.php";
?>
</div>
<div id="footer">
Copyright 2009
</div>
</div>
</body>
</html>
|
3. Buat file media.php untuk halaman utama admin dan letakkan di /project/admin/ :
<?php
session_start();
if (empty($_SESSION[namauser]) AND empty($_SESSION[passuser])){
echo "<link href='../config/adminstyle.css' rel='stylesheet' type='text/css'>
<center>Untuk mengakses modul, Anda harus login <br>";
echo "<a href=index.php><b>LOGIN</b></a></center>";
}
else{
?>
<html>
<head>
<title>Praktikum PI</title>
<link href="../config/adminstyle.css" rel="stylesheet" type="text/css" />
</head>
<body>
<div id="header">
<div id="content">
<?php include "content.php"; ?>
</div>
<div id="menu">
<ul>
<li><a href=?module=home>» Home</a></li>
<?php include "menu.php"; ?>
<li><a href=logout.php>» Logout</a></li>
</ul>
<p> </p>
</div>
<div id="footer">
Copyright 2009
</div>
</div>
</body>
</html>
<?
}
?>
|
4. Buat file content.php dan simpan pada folder /project/admin
<?php
include "../config/koneksi.php";
if ($_GET[module]=='home'){
echo "<h2>Selamat Datang</h2>
<p>Hai <b>$_SESSION[namauser]</b>, silahkan klik menu pilihan yang berada di sebelah kiri untuk mengelola content website. </p>
<p> </p><p> </p>
<p align=right>Login Hari ini: ";
echo tgl_indo(date("Y m d"));
echo " | "; echo date("H:i:s");
echo "</p>";
}
|
5. Buat file menu.php dan simpan pada folder /project/admin
<?php
include "../config/koneksi.php";
if ($_SESSION[namauser]=='admin'){
$sql=mysql_query("select * from modul where aktif='Y' order by urutan");
}
else{
$sql=mysql_query("select * from modul where status='user' and aktif='Y' order by urutan");
}
while ($data=mysql_fetch_array($sql)){
echo "<li><a href='$data[link]'>» $data[nama_modul]</a></li>";
}
?>
|
Modul Belajar PHP
Reviewed by Wahyumiftahulhuda
on
Oktober 08, 2013
Rating:
Tidak ada komentar: